Selasa, 07 Maret 2017

Perkenalan Diri

Assalamu'alaikum Wr.Wb
Ini adalah postingan pertama di blog ini.
Perkenalkan nama saya Rina Nur Cahyani , bisa di panggil Rina,pangilan terkenalnya adalah rina nose.disekolahan saya sering dijuluki sebagai rinose karena hidung saya pesek. :D

Saya lahir di Kulon Progo,22 juli 2000,saya anak pertama.

Alamat saya di Kaliwunglon,Banjarsari,Samigaluh,Kulon Progo,DIY,rumah saya berada di "Gunung" kata teman-teman saya di sekolahan , ya walaupun sebernarnya memang berada di gunung :-)

Saya bersekolah di SMK MA'ARIF 1 NANGGULAN,saya mengambil jurusan TKJ .

Cukup sekian saya memperkenalkan diri,mohon maaf bila ada kata-kata yang salah.

Wassalamu'alaikum Wr.Wb

#postpertama